

Dibawah naungan CV. Rogobayan Sejahtera, generasi pertama ibu Sumardi mulai mengembangkan produk resoles dan kue basah dengan merek Windy’s pada tahun 2005.
Merek Windy’s diambil dari nama 2 cucu laki-laki ibu Sumardi dari generasi pertama yaitu Yoga dan Bayu.
Yoga dalam bahasa Jawa Kuno artinya anak laki-laki, dalam bahasa inggris “Son” (S), sedangkan Bayu dalam bahasa Jawa Kuno artinya angin dan dalam bahasa Inggris “Wind”
Penggabungan dari kedua kata tersebut terciptalah sebuah brand/merek Windy’s.